Senin, 08 November 2010
Apa ini?
Aku sendiri sebenarnya tidak mengerti itu bangunan apa. Padahal secara lokasi berada di tengah kota, pinggir jalan raya, tapi jalan untuk mendekat ke bangunan belum diaspal. Bangunan serupa ada beberapa buah, dan ada yang sudah rusak. Ini juga secara tidak sengaja lewat sana, jadi jepretnya asal (maksudnya di dalam mobil yang sedang melaju).
Lokasi detail bisa dilihat disini.
Photo diambil pakai Nokia.
Di Panoramio tidak muncul extra information, mungkin detail photo tidak terbaca.
Labels:
Seputar Qatar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
hmmm, apaan ya sob?kyk semacam kubah untuk peneropongan bintang, apa mungkin ya?
BalasHapusknapa tidak dicoba mendekat kawan?
BalasHapusjadi penasaran juga.. bangunan apakah itu.
apaan tuhhh
BalasHapusAPa batu itu ya..
BalasHapusItu apaan yah?
BalasHapusIkut penasaran :D
Bentuknya unik banget soalnya :D
Walah, aku juga ndak tahu. Malah baru lihat disini :(
BalasHapuswah ini mirip bangunan tahan gempa yang ada di Jogjakarta
BalasHapus(aku lupa nama desanya)
mmm sepertinya bangunan ini di rancang untuk aksud tertentu ya sob tapai apa y..
BalasHapuskayak gentong terbalik..... LOL
BalasHapusmungkin itu rumah gitu ya, dome, kayak iglo gtu.... :o
ya nih jadi penasaran apaan ya. Kira2 ada penghuninya nggak. Betul juga sih seperti rumah tahan gempa tetapi terlalu pendek
BalasHapus